Tips And Trick - Thumbnail Gambar Yang Tidak Muncul


pernahkah anda mengalami kejadian yang dimana gambar thumbalis dari icon foto gambar anda
tidak muncul pada Windows Explorer?
nah kali ini team ATNETTER akan membahaas masalah itu :) untuk anda yang mengalami
kejadian seperti itu.Biasanya,masalah tersebut disebabkan oleh kesalahan pengaturan atau error
yang dibuat oleh aplikasi pihak ketiga.Lalu bagaimana solusinya?.tenang saja :D
saya sudah mencoba dan berhasil dan saya akan memberikan Tips and Trick ini khusus untuk
anda para pembaca setia ATNETTER.blogspot.com

1.Buka Windows Explorer.Selanjutnya anda tekan tombol Alt pada keyboard anda.Setelah
muncul menu pada bagian atas,pilih menu Tools > Folder Options





2.Pada jendela Folder Options,pilih tab View.Pada bagian Advanced Setting,hilangkan tanda
cek/centang pada item Always show Icons,never thumbnalis.Terakhir,klik tombol OK








3.Sekarang Anda,coba cek folder tempat Anda meletakan gambar atau foto Anda.
atur tampilan gambar menjadi Large Icons.Jika gambar thumbnails sudah muncul,
artinya Anda telah BERHASIL.. :D SELAMAT




 


 

Nah sekian Dulu untuk Tips And Trick kali ini yang berjudul "Tips And Trick - Thumbnail Gambar Yang Tidak Muncul"

Perhatian :
Copy paste boleh Asal mencamtumkan http://atnetter.blogspot.com  hargailah Penulis
0 Comments and Thoughs for "Tips And Trick - Thumbnail Gambar Yang Tidak Muncul"